Program penurunan berat badan harus diarahkan kepada penurunan berat badan secara bertahap, stabil dan tidak instan. Sesuaikan olahraga yang anda pilih dengan kondisi tubuh anda. Salah satu olahraga yang sehat, murah dan bisa dilakukan semua orang adalah jalan kaki, jogging atau bersepeda, jalan minimal 5 km setiap hari. Prinsip dari olahraga adalah pembakaran kalori yang dihasilkan dari metabolisme tubuh. Dianjurkan dilakukan secara teratur dan seimbang agar penurunan berat badan tampak lebih bermakna dan terjadi perombakan jaringan lemak dibawah kulit menjadi massa otot yang kokoh. Olahraga bukan hanya memberi tubuh indah, tetapi juga dapat mengurangi stres yang terkait dengan jerawat, kulit kering dan kerut.
Menurunkan Berat Badan Dengan Olahraga Teratur
00.01
Artikel By
Kakunik
Program penurunan berat badan harus diarahkan kepada penurunan berat badan secara bertahap, stabil dan tidak instan. Sesuaikan olahraga yang anda pilih dengan kondisi tubuh anda. Salah satu olahraga yang sehat, murah dan bisa dilakukan semua orang adalah jalan kaki, jogging atau bersepeda, jalan minimal 5 km setiap hari. Prinsip dari olahraga adalah pembakaran kalori yang dihasilkan dari metabolisme tubuh. Dianjurkan dilakukan secara teratur dan seimbang agar penurunan berat badan tampak lebih bermakna dan terjadi perombakan jaringan lemak dibawah kulit menjadi massa otot yang kokoh. Olahraga bukan hanya memberi tubuh indah, tetapi juga dapat mengurangi stres yang terkait dengan jerawat, kulit kering dan kerut.