
Tinggal di apartemen tentunya tidak memiliki halaman seperti anda tinggal di rumah biasa dengan pekarangan. Karenanya anda tidak dapat melakukan pengembangan pada ruang huni. Karena ruang yang serba terbatas , maka anda dituntut untuk mampu menyiasati ruangan agar mampu mengakomodasi kebutuhan sehari-hari tanpa menyusahkan anda.
Anda bisa menerapkan tips berikut agar tinggal di apartemen tidak menyusahkan bagi anda :
- Memilih furnitur yang tidak besar menyita ruangan. Baiknya pilihlah furnitur langsing untuk menimbulkan kesan luas.
- Kerapihan dan kebersihan juga mutlak bagi ruang yang kecil. Tentunya anda tak ingin ruang di apartemen menjadi pengap, sempit dan berantakan.
- Perhatikan desain penyimpanan. Buatlah tempat penyimpanan yang selaras dengan desain interior ruangan secara keseluruhan. Manfaatkan setiap ruang yang ada dengan baik. Tempat penyimpanan tidak melulu berupa laci atau lemari, tapi bisa juga dengan menyisipkan sebagai bagian dari sebuah furnitur. Anda juga bisa memilih furnitur multi fungsi yang memanfaatkan setiap sisa ruang dari sebuah furnitur sehingga akan memberikan nilai tambah dan desain yang unik.
- Manfaatkan area yang belum tersentuh seperti area kosong dibawah bak cuci piring atau area kosong dibawah tempat tidur dsb. Menggunakan lemari tanam untuk pakaian dan kitchen set sebagai cara untuk menyiasati ruang yang mungil sehingga akan menghemat tempat.
- Yang tak kalah pentingnya juga, lebih baik anda tidak menumpuk barang yang tidak terpakai. Seperti pakaian yang sudah tidak cukup, lebih baik disumbangkan ke panti asuhan. Demikian juga dengan perkakas yang sudah tidak terpakai, lebih baik di buang atau diberikan kepada pihak yang mendaur ulang. Makin sedikit barang artinya tidak ada penumpukan barang dan tentunya ruang akan terasa bersih dan lapang.
Artikel Terkait:
fakta terunik
- [RENUNGAN] The Power of Ten | Seberapa Besarkah Kita di Dunia?
- ~ Tiap Tahun Pegowes Kurangi 9 Juta Kg Emisi CO2 ~
- BOSAN HIDUP biasa-biasa? Ingin terbang?
- 10 Ide bisnis gila yang membuat penggagasnya menjadi milyuner
- Tips Cerdas Mengendalikan Emosi Saat Berpuasa
- Pernikahan Lesbian di Sebuah Klub Malam
- Pemecahan Rekor Dunia Hula Hoop di Taiwan
- Aksi Solidaritas Kanker Kepada Presiden Venezuela
- Brasil Juara Piala Dunia U-20
- Pameran 'The Art Motorcycle: Tribute to Nur Kholis'
- Laura Dekker, Pelaut Termuda di Dunia
- Foto Aneh Tapi Nyata (Durian Isinya Durian Lagi)
- Anak Kecil Paling Beruntung! Kepala dielus Pak SBY
- Gambar diam yang bergerak sendiri, buktikan
- Melihat Gokilnya Tentara Kalau Sedang Iseng
- Poster kreatif WWF melawan Global Warming
- 7 Binatang paling lambat di dunia
- Kota Container yang Unik Di Mexico
- Jenis-Jenis Petir Berbahaya yang Harus Diketahui
- Daftar Perang Besar Umat Islam Sejak Jaman Rasulullah
- Body paint--- Keren gan >>>>>>>>>>>>>>>>
- [ngakak] kartun-apa jadinya klo orang kota ke desa
- Inilah Alasan di Indonesia banyak pake Sepeda Fixie
- Hidup Sehat Ala Rasulullah SAW
- Mobil Ter-Murah Seharga Rp 13 Juta