Menjalani Hidup Secara Dewasa Dengan Penuh Wibawa


Bayangkan hidup sebagai permainan dimana anda jadi tukang sulap yang melempar lima bola untuk menangkapnya kembali secara bergantian. Kelima bola itu bernama kerja, keluarga, kesehatan, sahabat dan spirit. Anda harus menjaga kelimanya tetap di udara.Anda akan segera memahami, kerja itu bola karet. Jika jatuh bisa melambung ke atas lagi. Keempat bola lainnya adalah keluarga, kesehatan, sahabat dan

Artikel Terkait: