Langsung saja kita ke bahan - bahan yang diperlukan:
- Tritanolamine ............................... 20 cc
- Air aquades .................................. 1500 cc
- Glysol ............................................ 100 cc
- Mentol kristal ................................ 2 gram
- Alkohol sulingan ............................ 150 cc
- Tepung talc .................................... 10 gram
- Bibit minyak wangi melati ............. 10 cc
- 1 (satu) baskom.
- 1 (satu) panci email.
- 1 (satu) centong alumunium/kayu.
- Tempat/bekas dari Skin Tonic Lotion.
- Mentol dan tritanolamine dilarutkan dalam air, diaduk sampai merata - (a).
- Glysol dilarutkan dalam Alkohol sulingan - (b).
- Larutan (b) dimasukkan pada larutan (a), lalu masukkan Tepung talc sambil diaduk-aduk sampai merata - (c).
- Akhirnya Bibit minyak wangi dilarutkan pada percampuran (c), sambil diaduk-aduk pakai centong kayu atau sendok, sampai pencampuran tersebut merata.