1. Menyetrika
Saat menjemur pakaian, gantungkan pakaian di tali jemuran serapi mungkin atau gantung pada hanger untuk mencegah kusut yang berlebihan.
2. Kertas Kerja
Sisihkan waktu setiap hari minggu untuk konsentrasi hanya menyelesaikan kertas kerja dan tidak mengerjakan hal lainnya. Anda akan heran dengan banyaknya jumlah pekerjaan yang dapat anda selesaikan.